
Undangan pernikahan elegan digital? Pernikahan adalah salah satu peristiwa yang membahagiakan bagi setiap orang. Setiap orang pasti menginginkan untuk hidup dengan orang yang dicintai, sehingga terjadilah sebuah pernikahan
Namun tidak jarang menjelang pernikahan akan selalu ada perdebatan terkait persiapan pernikahan itu sendiri. Banyak hal yang harus dipersiapkan seperti: pemilihan tempat untuk akad dan resepsi, proses pernikahan yang seperti apa, pakaian pengantin, dekorasi, souvenir, dan undangan pernikahan.
Dalam undangan pernikahan sendiri masih ada perdebatan terkait berapa jumlah tamu yang akan diundang. Selain itu juga desain dari undangan pernikahan itu sendiri yang menarik seperti apa? Calon pengantin pasti menginginkan undangan pernikahan elegan, menarik, dan murah.
Saat ini tidak hanya undangan pernikahan cetak saja yang simple dan menarik, namun undangan pernikahan digital murah dan menarik juga sudah banyak tersedia. Pilihan desain yang variatif, tidak terbatas warna pilihan, lebih mudah diakses, dan disebarkan.
Mengirimkan undangan digital/online tidak perlu repot-repot keluar rumah, kalian bisa sebarkan melalui social media seperti: group whatsapp, telegram, atau facebook.
Undangan Pernikahan Digital Elegan :
Pasti para calon pengantin kebanyakan sudah mempersiapkan foto prewedd agar bisa ditampilkan pada undangan. Kelebihan pada undangan penikahan digital dapat ditampilkan dalam bentu galery foto prewedd.
Undangan digital dengan foto prewedd:

Para calon tamu dapat melihat koleksi foto prewedd kalian selain dipajang pada acara resepsi. Jadi momen pernikahan kalian juga dapat dikenang dalam kemasan digital dalam bentuk undangan. Tidak hanya foto, dalam undangan digital juga dapat menampilkan video prewedd ataupun video singkat saat momen pernikahan dilangsungkan.
Undangan pernikahan digital elegan tanpa foto prewedd:

Bagi kalian yang tidak mempersiapkan foto prewedd untuk acara pernikahan juga menampilkan logo atau hanya tulisan nama pada undangan digital kalian, tetap tampak menarik.
Kesimpulan
Apakah cukup elegan untuk undangan penikahan dalam bentuk digital? Baik cetak maupun digital semua undangan tetap menjadi hal penting dalam sebuah acara penikahan. Dengan undangan pernikahan digital namun tetap tampil elegan dapat kalian cek juga pada website kami www.kartunikah.com.